Bulan Muharram Bulan Anak Yatim

Bulan Muharam adalah bulan pertama pada tahun Hijriah. Dimana banyak orang jawa yang menyebutnya bulan suro. Akan tetapi banyak yang bilang bulan suro ini bulan yang tidak boleh dipakai orang mantu. Padahal anda salah, dalam islam bulan ini sangat baik untuk digunakan menikah. Namun karena kepercayaan orang jawa yang tidak boleh menikah ditaggal 1 suro.

Bulan Muharram disebut juga bulannya anak yatim. Karena pada tanggal 10 muharram adalah saat dimana kita harus menyantuni anak yatim. Karena setiap kita mengusap 1 helai rambut anak yatim maka kita akan mendapat 1 pahala. Maka banyak banyaklah menyantuni anak yaatim pada bulan Muharram ini.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar: